Pada kesempatan ini kita akan membahas resep minuman wedang jeruk gula batu. Wedang berarti minuman yang disajikan dalam kondisi hangat. Sebutan wedang biasa dipakai oleh orang Indonesia, khususnya masyarakat Pulau Jawa. Sesuai dengan namanya, wedagn jeruk gula batu, tentu resep minuman yang disajikan dalam kondisi hangat ini diolah dari buah jeruk dan gula batu. Adapun jenis buah jeruk yang dipakai adalah jeruk nipis. Sebab, jenis jeruk ini memiliki tingkat asam yang cukup tinggi.
Menu wedang yang diolah dengan gula batu selalu saja bisa menjadi sebuah minuman hangat yang menggoda selera. Berbeda dengan gula pasir, gula batu punya sensasi cita rasa tersendiri. Ini yang membuat resep wedang yang dikombinasikan dengan gula batu selalu menjadi spesial.
Mau coba? Simak resep wedang jeruk gula batu berukut ini. Penting juga menyimak tipsnya. Resep ini setara 1 porsi.
Bahan untuk membuat atau mengolah resep minuman wedang jeruk gula batu:
Cara membuat atau mengolah resep minuman wedang jeruk gula batu:
Tips membuat atau mengolah resep minuman wedang jeruk gula batu:
Menu wedang yang diolah dengan gula batu selalu saja bisa menjadi sebuah minuman hangat yang menggoda selera. Berbeda dengan gula pasir, gula batu punya sensasi cita rasa tersendiri. Ini yang membuat resep wedang yang dikombinasikan dengan gula batu selalu menjadi spesial.
Mau coba? Simak resep wedang jeruk gula batu berukut ini. Penting juga menyimak tipsnya. Resep ini setara 1 porsi.
Bahan untuk membuat atau mengolah resep minuman wedang jeruk gula batu:
- 300 mililiter air.
- 2 buah jeruk nipis, peras airnya.
- Gula batu secukupnya.
- 1 sentimeter kayu manis, dipotong kecil-kecil.
Cara membuat atau mengolah resep minuman wedang jeruk gula batu:
- Rebus air dengan kayu manis hingga mendidih.
- Tungkan air jeruk nipis ke dalam gelas saji.
- Tambahkan gula batu.
- Gunakan alat saring, tungkan hasil air yang direbus dengan kayu manis ke dalam gelas.
- Aduk hingga gula batu meleleh.
- Wedang jeruk gula batu siap disajikan.
Tips membuat atau mengolah resep minuman wedang jeruk gula batu:
- Jeruk nipis pada resep ini boleh diganti dengan jenis jeruk lain yang umum dipakai untuk membuat minuman.
{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }
Posting Komentar